Babinsa Lakukan Pendampingan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Agar Tepat Sasaran.  

    Babinsa Lakukan Pendampingan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Agar Tepat Sasaran.  
    Babinsa beserta Bhabinkamtibmas adalah untuk memastikan penyaluran dana ini dapat berjalan dengan lancar dan memberikan rasa aman serta nyaman kepada warga Desa Karangtowo khususnya saat menerima bantuan

    DEMAK - Babinsa Koramil 09/Karangtengah Kodim 0716/Demak, Sertu Tulus dan Bhabinkamtibmas Bripka Mariyoto melaksanakan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD), kepada masyarakat Desa Karangtowo, bertempat di ruang perpustakaan Desa Karangtowo Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Demak, Selasa (09/05/2023).

    Babinsa Koramil 09/Karangtengah menyampaikan, Tujuan keberadaan kami disini Babinsa beserta Bhabinkamtibmas adalah untuk memastikan penyaluran dana ini dapat berjalan dengan lancar dan memberikan rasa aman serta nyaman kepada warga Desa Karangtowo khususnya saat menerima bantuan.
     
    “Tujuan keberadaan kami disini Babinsa beserta Bhabinkamtibmas adalah untuk memastikan penyaluran dana ini dapat berjalan dengan lancar dan memberikan rasa aman serta nyaman kepada warga Desa Karangtowo khususnya saat menerima bantuan, ” ucap Sertu Tulus


     
    Selain itu kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtibmas dalam pendampingan penyaluran bantuan langsung tunai dana desa untuk memastikan agar dalam penyalurannya tepat sasaran.
     
    "Hari ini penyaluran BLT DD Tahap I bulan Januari, Februari, Maret TA. 2023 dimana masing-masing warga menerima dana sebesar Rp. 900.000, - (Sembilan ratus ribu rupiah) dengan jumlah penerima 30 orang warga yang kurang mampu” tambah Sertu Tulus
     
    Sementara itu, Bhabinkamtibmas Bripka Mariyoto menambahkan, mudah-mudahan bantuan itu dapat bermanfaat bagi masyarakat yang benar-benar membutuhkan.
    "Mudah-mudahan bantuan ini bisa bermanfaat bagi masyarakat Desa Karangtowo, " pungkas Bhabinkamtibmas.

    Redaktur   : Makruf/Pendim 0716/Demak

    demak tni kodim 0716/demak jateng
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Kunjungan Ke Demak, Ketua Persit Koorcab...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Kradon...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Pangdam VI/Mulawarman Tinjau Program Makanan Bergizi Gratis Dan Kesiapsiagaan Satuan Di Perbatasan RI-Malaysia
    Mabes TNI Gelar Upacara 17-an Bulan Januari: Panglima TNI Tekankan Kesiapan Hadapi Tantangan 2025
    MCM Dorong Menkomdigi dan DPR RI Kaji Soal Pembatasan Medsos bagi Anak-anak
    Satgas Yonif 715/Mtl Laksanakan Jumat Berkah Dengan Berbagi Makanan Kepada Anak Binaan

    Ikuti Kami